Instalasi Bedah Sentral (IBS) adalah unit di rumah sakit yang khusus menyediakan layanan pembedahan (operasi) baik untuk kasus bedah terencana (elektif) maupun kasus bedah darurat (emergency).
INSTALASI BEDAH SENTRAL terdiri dari:
- Kamar Operasi
- CSSD